• Penyaluran Cadangan Pangan Pemerintah Daerah (CPPD) Kota Prabumulih di Desa Muara Sungai Kecamatan Cambai

    Box Layout

    HTML Layout
    Backgroud Images
    Backgroud Pattern
    • Dinas Ketahanan Pangan Kota Prabumulih
    blog-img-10

    Posted by : Bella Dwi

    Penyaluran Cadangan Pangan Pemerintah Daerah (CPPD) Kota Prabumulih di Desa Muara Sungai Kecamatan Cambai

    Pelaksanaan Giat Dinas Ketahanan Pangan Kota Prabumulih, Rabu 12 November 2025
    Di Desa Muara Sungai Kecamatan Cambai.
    Wali Kota Prabumulih H. Arlan menghadiri acara Penyaluran Cadangan Pangan Pemerintah Daerah (CPPD) Kota Prabumulih.

    Penyaluran Cadangan Pangan Pemerintah Daerah (CPPD) Kota Prabumulih ini dilaksanakan untuk membantu konsumsi masyarakat untuk Pengendalian Inflasi/ Kemiskinan di Kota Prabumulih.

    Dalam kesempatan ini Wali kota Prabumulih menyerahkan Beras secara simbolis kepada warga di Desa Muara Sungai Kecamatan Cambai

    Jumlah Penerima Bantuan Pangan Se-Kecamatan Cambai Prabumulih sebanyak 10 Ton. Jumlah Penerima di Se- Kecamatan Cambai Kelurahan Cambai sebanyak 121 Kelompok Penerima Manfaat, Kelurahan Sindur sebanyak 167 Kelompok Penerima Manfaat, Kelurahan Sungai Medang sebanyak 167 Kelompok Penerima Manfaat, Desa Muara Sungai sebanyak 167 Kelompok Penerima Manfaat, Desa Pangkul Dusun sebanyak 378 Kelompok Penerima Manfaat

    Turut Hadir dalam giat ini :
    1. IPDA Dedi Irawan
    2. Kanit Intelkam Polsek Cambai
    3. Danramil
    4. Perwakilan dari Badan Pusat Statistik
    5. Perwakilan dari Badan Nartikotika Nasional
    6. Plt.Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kota Prabumulih, Ibu Sumarti, SP.M.,Si
    7. Perwakilan dari Dinas Perikanan Kota Prabumulih
    8. Perwakilan dari Dinas Pertanian Kota Prabumulih
    9. Perwakilan dari Dinas Kominfo Kota Prabumulih
    10. Perwakilan dari Bappeda
    11. Perwakilan dari Bagian Ekonomi
    12. Camat Cambai dan Lurah, Desa Se-Kecamatan Cambai